Hallo Pebisnis
Pada Beepos Mobile anda dapat memilih produk dan member yang memang favorit, dengan tujuan agar dapat memilih produk dan member tersebut lebih cepat.
Berikut langkah - langkah untuk Setting Produk dan Member Favorit :
A. Setting Produk Favorit
Masuk menu |Lainnya|
Gambar 1. Pilih Menu Lainnya
Pilih |Pengaturan|
Gambar 2. Pilih Menu Pengaturan
Kemudian pilih menu |Favorit|
Gambar 3. Pilih Menu Favorit
Setelah itu pilih tab menu Produk dan Atur Produk
Gambar 4. Atur Produk
Pilih produk yang akan di masukkan ke list favorit
Gambar 5. Pilih Produk Favorit
Cek kembali pada menu POS, otomatis akan muncul pada Tab menu Favorit
Gambar 6. Tampilan Produk Favorit
B. Setting Member Favorit
Masuk menu |Lainnya|
Gambar 7. Pilih Menu Lainnya.
Pilih |Pengaturan|
Gambar 8. Pilih Menu Pengaturan
Kemudian pilih menu |Favorit|
Gambar 9. Pilih Menu Favorit
Setelah itu pilih tab menu Member dan Atur Member
Gambar 10. Atur Member
Pilih member yang akan di masukkan ke list favorit
Gambar 11. Pilih Member Favorit
Cek kembali pada menu POS, pilih member otomatis akan muncul icon bintang untuk member yang sudah masuk ke member favorit
Gambar 12. Pilih Member
Gambar 13. Tampilan Member Favorit
Software Kasir Online
Beepos, aplikasi kasir online yang didesain untuk keamanan & kecepatan. Didesain bersama seorang kasir yang berpengalaman 11 tahun
Hallo Pebisnis, Sudahkah mengetahui cara perbaikan gagal migrasi database "File Corrupted" di program Beepos Desktop? Gagal migrasi biasanya terjadi setelah
Software Akuntansi & Kasir No. 2 di Indonesia. Memudahkan Pemilik Bisnis dan Akuntan untuk mengerjakan dan menganalisa keuangan lebih cepat, mudah, dan akurat. Gratis Trial atau Demo Gratis dengan Tim Bee.