Hallo Pebisnis,
Bisakah merubah nama barang/jasa yang dijual saat input nota transaksi tanpa merubah master item ?
Nama item yg berbentuk jasa ataupun barang yang di stock bisa dirubah saat kita melakukan penjualan ataupun pembelian. Pengaturan ini juga bisa di block melalui Manajemen Pengguna.
Untuk mengganti nama barang tanpa merubah master barang kita bisa langsun input barang yg akan diganti ke form penjualan/pembelian.
1. Ganti Nama Item dengan Nama Item yang akan digunakan.
2. Nama item ini yang nantinya akan muncul di laporan, tetapi stock yg berkurang sesuai stock kode item yg ada diform penjualan atau pembelian tersebut.