Salah satu laporan pendukung yang bisa anda gunakan untuk melakukan pengecekan dari nilai laporan Neraca atau Laba Rugi adalah Buku Besar. Ketika anda membuka 2 laporan tersebut yaitu Neraca dan Laba Rugi anda hanya akan mendapatkan nilai saldo dari akun yang anda miliki sesuai dari periode yang anda pilih.
Untuk mengecek dari detail history dari setiap akun, anda bisa membuka lapora buku besar. Untuk cara melihat laporan buku besar tersebut anda bisa mengikuti langkah berikut :
Buku menu [Akuntansi] -> "Laporan Akuntansi" -> "Buku Besar"
Selanjutnya pilih Akun yang ingin anda lihat dengan mengklik logo loop atau kaca pembesar seperti gambar berikut
Selanjutnya pilih akun yang ingin anda buat, misal disini saya ingin membuka detail dari kelompok akun "Biaya Operasional" untuk akun "Administrasi Kantor" lalu pilih |OK|
Selanjutnya atur tanggal periode yang ingin dilihat, jika selesai pilih |Preview|
Berikut adalah tampilan yang anda dapatkan untuk laporan buku besar akun "Administrasi Kantor