Barcode produk atau yang juga dikenal dengan sebutan kode bar, kode batang, atau kode palang merupakan sekumpulan data optik yang dapat dikenali oleh mesin. Tujuan penggunaan barcode adalah mempercepat proses input data, sortir barang, hingga meningkatkan kinerja manajemen.
Saat ini, sebagian besar produk yang dijual di toko grosir maupun department store sudah menerapkan barcode UPC. Hal tersebut dikarenakan penggunaan barcode bisa mempercepat kegiatan melayani konsumen sebab item yang dipindai akan dilacak secara otomatis oleh sistem.
Seiring dengan perkembangan teknologi informasi, kini membuat barcode jadi jauh lebih mudah karena Anda bisa melakukannya sendiri, baik melalui perangkat PC/Laptop, maupun ponsel. Lantas, bagaimana cara membuat barcode yang mudah dan praktis? Berikut jawabannya!
Jika barcode akan dipakai untuk kepentingan bisnis, maka Anda harus menggunakan kode identifikasi resmi. Di bawah ini adalah langkah-langkah membuat barcode resmi:
Apabila Anda ingin menggunakan barcode untuk inventory pribadi, maka bisa mengaplikasikan cara membuat barcode produk berikut ini:
Anda bisa memanfaatkan Excel untuk membuat barcode secara praktis. Caranya sangat sederhana, Anda dapat mengikuti panduan di bawah ini:
Jika membuat barcode produk dari Microsoft Excel terasa ribet bagi Anda, maka bisa beralih ke cara lain yang lebih praktis, yakni dengan menggunakan perangkat ponsel pintar berbasis.
Sebenarnya, ada cukup banyak tools online yang dapat dijadikan alternatif pilihan membuat barcode. Salah satunya adalah Barcode Generator. Software gratis dari Eoditor ini dinilai cukup efektif digunakan membuat barcode. Menariknya lagi, Barcode Generator juga mendukung berbagai simbol.
Selain itu, Anda dapat memilih ragam ukuran gambar barcode yang akan di download, mulai kecil, sedang, hingga besar. Sedangkan format file yang dipilih antara lain adalah, SVG, JPG, dan EPS. Jadi, Anda bisa lebih leluasa untuk memilih sesuai yang diinginkan.
Baca Juga: Cara Menggunakan Pemindai Barcode Online Pada Android
Ada banyak keuntungan yang bisa didapatkan oleh pelaku usaha dengan menggunakan barcode, beberapa diantaranya adalah seperti di bawah ini:
Barcode merupakan sekumpulan kode yang dirancang untuk memudahkan Anda dalam mengakses berbagai informasi. Saat ini, hampir semua produk sudah ditempelkan barcode.
Anda butuh aplikasi kasir yang bisa membaca barcode dan tersimpan dalam database? Aplikasi kasir Beepos komplit! Barcode scanner, laci kasir, customer display, card reader, printer nota, dll. Beepos mendukung banyak merk & tipe peralatan POS untuk membantu kasir anda jualan lebih cepat dan aman.
Tipe pemindai barcode yang direkomendasikan dengan Beepos adalah tipe atau merk, Sato CG 408, Gprinter GP 1224T dan Zebra GT 820.
Coba gratis Beepos sekarang!