Di dalam dunia perekonomian terdapat kata-kata yang kurang dimengerti oleh orang yang awam. Salah satunya adalah inflasi. Singkatnya, inflasi adalah suatu keadaan harga barang-barang sedang mengalami kenaikan dalam kurun waktu tertentu.
Untuk memahami lebih detail, disini akan dibahas mengenai apa itu inflasi, pengertian, penyebab, dampak, dan lainnya yang berhubungan dengan inflasi.
Pengertian dari Inflasi adalah naiknya harga brang-barang atau jasa, di suatu negara dalam waktu yang lama atau bahkan berkelanjutan sehingga menyebabkan ketidakseimbangan antara ketersediaan barang dan uang. Walaupun masyarakat memiliki uang banyak akan tetapi hal itu tidak memungkinkan terjadinya inflasi.
Inflasi merupakan sebuah indikator untuk melihat suatu perubahan, dan juga inflasi bisa terjadi karena proses kenaikan harga berlangsung dalam waktu yang lama dan akan berpengaruh satu sama lain.
Selain itu ada yang disebut dengan kesenjangan inflasi. Kesenjangan inflasi adalah konsep ekonomi makro yang bertujuan untuk mengukur sebuah perbedaan antara tingkat PDB saat ini dan produk domestik bruto (PDB) yang akan ada.
Dengan kondisi ini, peran pemerintah juga sangat penting untuk mengatasi inflasi ini. Berikut kebijakan yang dapat dijalankan pemerintah untuk mengurangi inflasi adalah: